> Cara Membuat Daftar Isi Blog Automatis

Sebuah blog akan tampak lebih menarik jika terdapat fitur daftar isi guna mempermudah pengunjung melihat dan mencari artikel yang mereka sukai. Jika blog sudah banyak postingan alangkah baiknya dibuat fitur daftar isi untuk mempercantik dan menarik pengunjung agar tidak kebingungan untuk melihat artikel yang mereka inginkan.

Kali ini saya akan memberikan tips bagaimana cara membuat daftar isi secara otomatis, maksudnya otomatis dsni setiap kali kita posting artikel baru maka secara otomatis judul postingan akan masuk ke dalam daftar isi tanpa harus memasukkan satu persatu per posting, namun disini perlu di buat label untuk setiap kali posting artikel. Karena fitur daftar isi ini akan mengurutkan berdasarkan label yang ada, setiap postingan akan otomatis urut berdasarkan label.

Langsuk aja kita lihat cara-cara nya untuk membuat daftar isi secar otomatis, chekidot gan

Step cara membuat Daftar isi secara Otomatis :
1. Login ke akun blog kalian
2. Buatlah sebuah postingan baru.
3. Copy lah script dibawah ini:
<div style="background: transparent url(#) no-repeat; border: 1px solid white; height: 350px; overflow: auto; padding-left: 15px; width: 96%;">
<script language="javascript">
numposts=9999;
home_page="zamie2106.blogspot.com";
explanpost="new";
</script>
<ul><script src="http://yourjavascript.com/3551357413/javascript-sitemap-txt.js">
</script</ul>
</div></script></ul></div>
4. Pilih Edit Html, lalu Paste-lah Script tersebut pada postingan baru anda. (status postingan ada dua yaitu Edit Html dan Compose - lihat kanan atas setelah judul postingan anda)
5. Tampilkan. Lihat hasilnya.

Selanjutnya, Buatlah sebuah link Daftar Isi (terserah anda mau taruh di atas atau di bawah atau di samping), sebaiknya Tampilkan lah Daftar Isi Blog Anda di atas sederatan dengan Menu Blog Anda (sebelah HOME)

Caranya : Editlah Template Blog Anda.

Catatan :
  • Daftar Isi Pada Blog ini adalah Daftar Isi Blog Berdasarkan Kategori / Label, sebaiknya buatlah Kategori / Label serapi mungkin.
  • Tulisan yang berwarna Merah, Gantilah Ukurannya sesuai dengan Keinginan Anda.
  • Ganti Tulisan zamie2106.blogspot.com dengan Blog Anda Kawan.
  • Bila Daftar Isi Blog Anda tidak mau di komentari, Sebaiknya tutup kolom komentar pada Daftar Isi Blog Anda
Lihat Contoh Daftar isi Blog saya 

Semoga bermanfaat, selamat mencoba & jangan lupa tinggalin coment yahh gan hehee...

Related Posts

> Cara Membuat Daftar Isi Blog Automatis
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.